Ada berbagai macam lem plastik. Pemilihan yang salah dalam memilih lem maka akan menyebabkan daya ikat nya lemah sehingga akan dapat menghilangkan fungsi utamanya yaitu merekatkan benda.
Berikut cara memilih lem plastik sbb :
– Angka 6 – Bila Lem plastik bertanda 6 (simbil daur ulang) atau PS itu artiknya bahwa lem tersebut adalah jenis “polistiren”. Lem jeni ini sangat bagus untuk semen poli atau semen plastik. Lem plastik dengan tanda angka 6 bisa juga digunakan lem sianokrilate atau disebut juga lem instan atau lem siano atau lem epoxy.
– Angka 2, 4 atau 5 – jika plastik terdapat label 2, 4, 5 , HDPE, LDPE, PP atu UMHW maka jenis plastiknya adalah “polietilen” atau “polipropilen”. Jenis plastik ini lebih sulit untuk dilakukan pengeleman. Jadi kita harus mencari produk yang mencantumkan kode angka ini.
– Angka 7 atau 9 – Bila anda menemui angka 7 atau jenis ABS dan ditandai angka 9, maka jenis plastiknya terbuat dari getah plastik, maka lem dengan jenis lem epoxy.
Pencarian terkait lem plastik, lem plastik kuat, lem plastik bakar, lem plastik dextone, lem plastik steel, lem plastik mika, lem plastik bening, lem plastik tembak , lem plastik yang bagus, harga lem plastik